Jumat, 26 September 2014

Manusia Dan Kebudayaan

MANUSIA DAN KEBUDAYAAN
          Manusia dan kebudayaan merupakan dua hal yang saangat berhubungan atara yang satu dengan yang lainnya. Jadi manusia dan kebudayan memiliki hubungan yang sangat erat, pada kesempatan kali ini kita akan memahas tentang pengertian manusia dan kebudayaan.


A.   MANUSIA
Manusia dalam proses kehidupan sangat memiliki peranan yang sangat penting dan berpengaruh bagi kelangsungan kehidupan dimuka bumi ini. Dari segi kimia manusia merupakan sebagian kumpulan-kumpulan partikel atom yang membentuk jaringan-jaringan sistem yang dimiliki oleh manusia. Sedangkan dari segi ekonomi manusia diartikan sebagai makhluk yang ingin memperoleh keuntungan atau selalu memperhitungkan setiap kegiatan yang dilakukannya.

Unsur-unsur yang membangun manusia antara lain;
1.      Manusia terdiri dari 4 unsur yang saling terkait
a.       Jasad yaitu bagian badan manusia yang nampak dari luarnya.
b.      Hayat yaitu mengandung unsur hidup yang ditandi dari gerak.
c.       Ruh yaitu daya yang bekerja secara spiritual.
d.      Nafs yaitu kesadaran terhadap diri sendiri.
2.      Manusia suatu kepribadian yang mangandung 3 unsur
a.       Id yaitu merupakan struktur kepribadian yang paling primitif dan paling tidak nampak dan menentukan proses-proses ketidaksadaran.
b.      Ego yaitu merupakan bagian atau cabang pertama dari id karena peranannya yang menghubungkan energi id ke saluran sosial yang dapat dimengerti oleh orang lain.
c.       Superego yaitu sifat yang berkembang secara internal dari dalam individu .


B.   HAKEKAT MANUSIA
Manusia dalam kelangsungan hidup didinia ini memiliki hakekat antara lain;
1.      Makhluk ciptaan tuhan yang terdiri dari tubuh dan jiwa sebagai satu kesatuan yang utuh.
ð  Jadi tubuh merupakan materi yang dapat dilihat,diraba,dirasa wujudnya konkrit tapi tidak abadi
2.      Makhluk ciptaan tuhan yang paling sempurna, jika dibandingkan dengan makhluk lainnya.
ð  Kesempurnaan manusia terletak pada tingkah perilakunya yang debekali dengan akal dan pikiran.
ð  Manusia memiliki perasaan intelektual,estetis,etis,diri,sosial dan religius.
3.      Makhluk biokultural yaitu makhluk hayati yang budayawi.
ð  Manusia sebagai makhluk hayati dapat dipelajari dari segi anatomi,faal,fisiologi dll.
ð  Makhluk budayawi dapat dipelajari dari segi masyarakat dan segi kesosialannya.
4.      Makhluk ciptaan manusia yang terikat dengan lingkungan,mempunyai kualitas dan martabat karena kemanpuan berkarya dan bekerja.
ð  Manusia sangat memiliki ikatan yang penting dalam lingkungannya dan mampu menciptakan karya melalui bekerja.

C.   KEPRIBADIAN BANGSA TIMUR
Banyak orang yang mempersoalkan perbedaan atara kebudayaan timur dan kebudayaan barat, padahal konsep itu berasal dari orang eropa barat ketika zaman menjelajahi dunia mereka menguasai wilayah afrika,oceana dan asia serta memplokramirkan kekuasaan pemerintahan mereka dimana-mana, semua kebudayaan diluar kebudayaan mereka disebut kebudayaan timur.
ð  Kebudayaan timur lebih mementingkan kehidupan kerohaniaan ,mistik, keramahan dan gotong royong.
ð  Kebudayaan barat lebih mementingkan kebendaan,pikiran logis, hubungan yang memikirkan asas guna dan induvidualisme.
·         Jadi itulah perbedaan dari dua kebudayaan timur dan kebudayaan barat.

D.   PENGERTIAAN KEBUDAYAAN
Banyak para ahli mendefenisikan tentang pengertian kebudayaan antara lain;
1.      Melville J.Herkovits dan Bronislow Malinowski
ð  Segala sesuatu yang berada dalam masyarakat ditentukan adanya oleh kebudayaan yang dimiliki oleh masyarakat tersebut. Sedangkan Herkovits kebudayaan yang turun temurun yang terjadi terus menuerus yang tidak bakalan mati.
2.      E.B.Tylor
ð  Kebudayaan adalah kompleks yang mencakup pengetahuaan kepercayaan,kesenian,moral,hukum,adat istiadat,dan kemampuan lain dan kebiasaan.
3.      Sutan Takdir
ð  Kebudayaan adalah manifestasi dari cara berfikir
4.      Koentjaraningrat
ð  Keseluruhan gagasan dan karya manusia yang harus dibiasakan dengan belajar dan seluruh wujud dari budi pekertiya.
5.      Sisitem nilai dan gagasan
ð  Sistem ideologi yaitu etika dan norma
ð  Sistem  sosial yaitu hubungan terhadap lingkungan
ð  Sistem teknologi sesuai penggunaaan  budaya yang berlaku

E.   UNSUR-UNSUR KEBUDAYAAN
Untuk mengetahui tentang kebudayaan sebaiknya kita mengenal dulu tentang unsur-unsur dari kebudayaan. Kebudayaan setiap bangsa atau masyarakat memiliki unsur yang terdiri dari unsur kecil maupun unsur besar, terhadap kebudayaannya tersebut telah banyak orang merumuskan unsur-unsur kebudayaan .
1.      Melville J. Herkovits
ð  Alat teknologi
ð  Sistem ekonomi
ð  Keluarga
ð  Kekuatab politik

2.      Bronislow Malinowski
ð  Sistem norna
ð  Organisasi ekonomi
ð  Alat-alat atau lembaga ataupun petugas pendidikan
ð  Organisasi kekuatan
3.      C.Kluckhohn mengemukakan unsur kebudayaan universal
a.       Sistem religi yaitu terdapat kekuatan lain yang lebih hebat sehingga munculah kepercayaan yang sekarang disebut dengan agama.
b.      Sistem organisasi kemasyarakatan yaitu manusia bekerja sama untuk memudahkan pekrjaan bersama masyarakat sekitarnya
c.       Sistem pengetauan yaitu manusia dapat pengetauhan sendiri dan dari orang lain serta pengetahuan tersebut diberikan kepada generasi berikutnya.
d.      Sistem mata pencarian hidup yaitu manusia mencari tingkat kehidupan yang terus meningkat
e.       Sistem teknologi yaitu menciptakan alat untuk memenuhi kebutuhan hidupnya
f.       Bahasa yaitu alat atau media komunikasi antar manusia
g.      Kesenian yaitu manusia memerlukan kebutuhan untuk menghilangkan stress.

F.    WUJUD KEBUDAYAAN
Kebudayaan memiliki 3 wujud antara lain;
1.      Kompleks gagasan,konsep dan pikiran manusia
ð  Merupakan sistem budaya bentuknya abstrak tidak dapat dilihat dan berpusat pada kepala-kepala manusia yang menganutnya.
2.      Kompleks aktivitas
ð  Bersifat saling berinteraksi, memiliki sifat konkret dapat diamati dan dapar dioservasi.
3.      Wujud sebagai benda


G.  ORIENTASI NILAI BUDAYA
Menurut C.Kluckhon dalam karyanya sistrm  ilai budaya dalam semua kebudayaan didunia secara universal menyangkut 5 pokok.
1.      Hakekat hidup manusia
ð  Manusia mempunyai kebudayaan yang berbeda-beda jadi tergantung kepada manusianya pengen hidup baik atau sebaliknya.
2.      Hakekat karya manusia
ð  Karya memiliki tujuan untuk memberikan kedudukan atau kehormatan,dan merupakan kehidupan yang bertujuan untuk menambah karya lagi.
3.      Hakekat waktu manusia
ð  Berpandangan untuk kependingan masa kini dan untuk masa yang akan datang
4.      Hakekat alam manusia
ð  Manusia harus mengeksploitasi alam dengan cara yang benar dan memanfaatkan dengan benar.
5.      Hakekat hubungan manusia
ð  Mementingkan hubungan antar manusia

H.  PERUBAHAN KEBUDAYAAN
Masyarakat dan kebudayaan selalu berubah seiring berkembangnya zaman contohnya saja kebudayaan primitif sekarang sudah mulai berubah sedikit demi sedikit sesuai perkembangan zaman.
Terjadinya gerak/perubahan  ini disebabkan oleh
1.      Sebab-sebab yang berasal dari dalam kebudayaan sendiri misalnya jumlah masyarakat dan konsumsi penduduk
2.      Sebab-sebab lingkungan alam fisik yang terjadi di sekitar lingkungan mereka hidup.
·         Perubahan kebudayaan 
ð  perubahan yang terjadi dalam sistem ide yang dimiliki bersama oleh para warga masyarakat yang bersangkutan antara lain, aturan, nilai,norma-norma yang digunakan sebagai pegangan dslam kehidupan juga teknologi,selera kesenian dan bahasa.
·         Faktor-faktor yang mempengaruhi diterima atau tidaknya suatu unsur kebudayaan baru
ð  Terbatasnya masyarakat terhadap masyarakat yang memiliki kebudayaan yang berbeda
ð  Perbedaan keyakinan masyarakat untuk menerima suatu kebudayaan yang masuk kedalam lingkungan baru.
ð  Corak dan struktur karakter masyarakat tersebut

I.      KAITAN MANUSIA DAN KEBUDAYAAN
Hubungan manusia dan kebudayaan adalah manusia sebagai perlaku kebudayaan dan kebudayaan merupakan objek yang dilaksanakan manusia. Hubungan antara manusia dan kebudayaan dapat dipandang setara dengan hubungan antara manusia dengan masyarakat yang dikatakan dialektis, proses dialektis melewati tiga tahapan.
1.      Eksternalisasi
ð  Manusia mengekpresikan dirinya dengan membangun dunia
2.      Obyektivasi
ð  Suatu kenyataan yang terpisah dari manusia dan berhadapan dengan manusia
3.      Internalisasi
ð  Dimana manusia dibentuk oleh masyarakat disekitarnya.
·         Pada konsisi sekarang ini kita tidak dapat lagi membedakan mana yang kebih awal muncul anatara manusia dan kebudayaan, analisa terhadap keberadaan keduanya harus menyertakan pembatasan masalah dan waktu agar penganalisaan dapat dilakukan dengan lebih cermat.





PENGALAMAN
        Pada kesempatan kali ini saya akan menceritakan pengalaman tentang manusia dan kebudayaan yang mana saya sendiri berasal dari tanah Minang (Sumatra Barat) khususnya kota Padang yang kita ketahui memiliki sangat banyak kebudayaan.
            Saya lahir dan dibesarkan di tanah Minang semenjak kecil saya telah banyak di didik dan mempelajari kebudayaan Minangkabau,hal ini telah didukung oleh Dinas Pendidikan Kota Padang yang memasukan suatu mata pelajaran ke kurikulum, yang hanya mempelajari budaya minang yang disebut mata pelajaran BAM (Budaya Alam Minangkabau). Mata pelajaran BAM ini sudah di pelajari sejak bangku Sekolah Dasar (SD) sampai ke bangku Sekolah Menengah Pertama (SMP), dimana dalam pelajaran BAM ini membahas tentang asal usul Minangkabau,pembagian wilayah,petatah petitih,tambo adat,masakan tradisional hingga tarian tradisional yang berada di lingkup wilayah Sumatra Barat.
            Seperti yang sudah jelaskan diatas,dimana semenjak sd saya telah mempelajari adat minang  jadi saya akan menceritakan sedikit sejarah tentang asal mula nama minangkabau, menurut dari apa yang sudah saya pelajari, jadi lebih kurang ceritanya begini “Pada awalnya dulu ada sebuah kerajaan di Sumatra Barat yang mengalami konflik dengan sebuah kerajann yang berada di pulau Jawa, Hal hasil kerajaan di pulau jawa menantang kerajaan di sumatra barat dan dengan gagah berani kerajaan dari Sumatra Barat menerima tantangan dari kerajaan pulau Jawa tersebut dimana tantangannya itu adalah “adu kerbau” dimana disini 2 ekor kerbau akan di adu.dalam tantangan ini tidak ada aturan mainnya intinya ditantangan ini hanya mencari sebuah pemenang.Dengan kehebatan dan kelihaian masyarakat Sumatra Barat maka pemimpin kerajaan Sumatra Barat memerintahkan kepada masyarakat untuk hanya memilih seekor anak kerbau, sedangkan dari pihak kerajaan Jawa memilih untuk menggunakan seekor induk kerbau yang sangat besar dan tangguh. Walaupun dari pihak kerajaan Sumatra Barat hanya menggunakan  seekor anak kerbau,akan tetapi anak kerbau tersebut dipersiapkan dengan cara tidak diberi makan dan minum selama 4hari sebelum pertandingan tersebut, dan raja memerintahkan kepada masyarakat untuk mengikatkan 2buah pisau pada tanduk anak kerbau tersebut, kenapa raja menggunakan pisau? Karena dalam peraturannya pertandingan bebas . Hal ini membuat pihak dari kerajaan Jawa merasa lebih percaya diri karna memiliki seekor induk kerbau yang jauh lebih besar dan tangguh, namun hal hasil kerbau dari kerajaan  sumatra barat ini sangatlah liar karena dari faktor kelaparan dan sang anak kerbau ini belum diberi makan dan minum selama 4hari. Kemudian saat dilepaskan ke arena pertandingan sang anak kerbau tersebut menyangka bahwa seekor induk kerbau yang besar itu adalah induknya, maka anak kerbau yang berasal dari kerajaan Sumatra Barat itu langsung mengejar kerbau besar dari kerajaan jawa,disaat itulah pisau yang sudah ada pada tanduk ank kerbau ini mengoyak dan merobek-robek perut dari induk kerbau dari kerajaan jawa dan disaat itulah sang anak kerbau menang karena sudah membunuh sang kerbau yang berasal dari kerajaan jawa dan pada akhirnya terkenalah dengan sebutan Minangkabau”. Yang bisa diartikan sebagai berikut  minang yang berarti menang , kabau yang berarti kerbau jadi disitulah asal mula dari nama minangkabau yang berarti menang kerbau.
            Selanjutnya saya akan menceritaan tentang tradisi-tradisi yang sangat terkenal di wilayah sumatra barat , “balimau” balimau sering diakukan oleh orang di sumatra barat untuk menyambut datangnya bulan suci ramadhan biasaya sehari atau dua hari sebelum bulan ramadahan datang. Acara balimau itu biasanya dari sehabis dzhuhur sampe sebelum maghrib dan masyarakat berbondong-bondong pergi kelokasi “balimau” lokasi balimau berada ditempat-tempat sumber mata air seperti sungai,telaga,laut dan danau. Pada saat ditempat balimau tersebut masyarakat mandi menggunakan air kembang atau dipadang sering disebut dengan bunga 7 rupa.air tersebut disiram keseluruh badan dimana menurut para leluhur air  itu diibaratkan air suci yang dimana kita menyambut bulan suci ramadahan harus bersih dan suci. Tapi seiringnya zaman kebiasaan itu sudah mulai terbawa kemodernan ada sebagian masayarakat yang menegah keatas pergi balimau ke kolam berenang. Setiap acara balimau itu para ibu-ibu membawa bekal makanan yang tradisional kelokasi balimau dan banyak warga skitar yang memanfaatkan kondisi  yang rame tersebut dengan jualan dadakan seperti menjual kembang 7rupa ,makanan dan minuman tradisional..
            Jadi inilah pengalaman yang dapat saya ceritakan dari daerah asal saya yaitu Sumatra Barat semoga apa yang saya ceritakan tersebut dapat menambah wawasan dan pengetahuan teman-teman semua.


PENGALAMAN DALAM BAHASA DAERAH.
          Pado kesempatan kini awak akan mancaritoan tentang pengalaman dan kebudayaan , kebetulan pado kesempatan kini awak berasal dari daerah minangkabau (sumatra barat)khususnyo awak tingga di kota padang, yang sangaik banyak mampunyoi kebudayaan yang baragam.
            Awak lahia dan digadangan di tanah minang samanjak dari ketek awak alah diajan tentang kebudayaan minangkabau , di daerah tingga awak yaitu kota padang pamerintahnyo alah mamasukan ciek mato pelajaran yang khusus mampalajari tentang kebudayaan yang barado dikampuang awak yaitu palajarannyo banamo BAM yang artinyo adolah Budaya Alam Minangkabau. Pelajaran BAM ko diajakan ka kami murid-murid samanjak Sakolah Dasar (SD) sampai kami masuak ka Sakolah Menengah Partamo (SMP)  , dimano pado pelajaran BAM ko mambahas tentang kehidupan masyarakat di minang mulai dari asa usua urang minang,petatah petitih,bateh-bateh daerah minang,masakan tradisional sampai katarian khas dari wilayah kami.
            Dari yang awak caritoan diateh awak ka mancaritoan tentang asa usua namo minangkabau ko lahia, caritonyo sangaik panjang kawan-lawan jadi wak akan mancaritoaan inti-inti nyo . Pado maso dulu kerajaan sumatra barat sadang mangalami basalisih paham samo karajoan di pulau jawa. jadi kerajaan jawa manantang karajoaan sumatra barat untuk melaksanakan adu kabau,jadi dalam tantangan adu kabau ko ndak adoh paraturannyo do yang paliang penting dalam tantangan ko hanyolah mancari pamanang, dek cadiaknyo urang sumatra barat ko nyo piliah anak kabau yang masih ketek sadangkan kabau dari kerajaan jawa ko sangaiklah gadang induaknyo, nan anak kabau dari sumatra barat ko indak diagih makan salamo 4 hari urang kalomba,jadi anak kabau ko sangaiklah lapa jo hauih ,nan labiah liciknyo urang sumatra barat malatakan duo buah pisau ditanduak anak kabau , jadi singkek carito tibolah hari patandingan adu kabau ko, jadi anak kabau nan kalaparan tadi langsuang manayarang jo mangaja sang kabau gadang yang dari jawa ko krano si anak kabau manyangko bahwa kabau gadang tu induaknyo soyaklah paruaik  kabau nan gadang tu dek kanai pisau yang di ikekan di taduak anak kabau , dari situlah tibo-tibo muncua namo minangkabau samanjak kajadaian itulah urang sumatra barat terkenal dengan julukan masyarakat minangkabau yang bararti manang kabau, minang artinyo adolah menang sedangkan kabau artinyo adalah kerbau.
            Salanjuikyo awak akan mancaritoan tentang kebudayaan lain yang barado di kampuang wak, yang ka awak caritoan kini adalah tradisi manyambuik bulan puaso di daerah minang tradisinyo banamo balimau yang artinyo mandi manyucian diri untuak manyambuik bulan suci ramadhan ,balimau biasonyo di tampek-tampek banyak sumer aia misaalnyo batang aia sungai danau aia tajun dll,urang balimau mamakai bungo tujuah rupo yaitu dilambangkan untuk mengahrumkan badan dan mensucika diri,wakatu balimau biasonyo sahari atau duo hari sabalum puaso partamo, biasonyo urang basamo-samo pai balimau adoh yang pai pakai truk pakai oto bak ppakai onda gai biasonyo mulai dari jam 1 siang smpai sabalun magrib acaranyo mah.

            Mungkin cuman iko yang daepk awak caritoaan tentang pangalaman yang adoh di nagari awak yaitu sumatra barat semoga apo yang awak caritoan dapek manambah pengetahuan sarato jo wawasan kawan-kawan sadolahnyo. Amin.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar